Ayu Terlalu Tangguh

Written By bopuluh on Kamis, 13 Desember 2012 | 22.45

Garuda Master 2012

Ayu Terlalu Tangguh

Penulis : Rakaryan Sukarjaputra | Jumat, 14 Desember 2012 | 13:31 WIB

KOMPAS/RAKARYAN SUKARJAPUTRA

Ayu Fani Damayanti

TERKAIT:

JAKARTA, KOMPAS.com - Ayu Fani Damayanti terlalu tangguh untuk Rani Fitria Wardhani. Bertarung dalam kondisi fisik yang semakin baik, Ayu tanpa ampun menyudahi pertandingan dengan tidak kehilangan satu gim pun, 6-0, 6-0, Jumat (14/12/2012).

Dengan hasil itu, Ayu menjadi pemuncak Grup A, dan lolos ke semifinal turnamen Garuda Master 2012 di Jakarta.

Kondisi fisik Ayu yang semakin baik, setelah pada awal lomba kelelahan dan cedera di pangkal lengan kanannya, membuat peluang Ayh untuk menjuarai Garuda Master 2013 semakin besar.

Di semifinal Ayu akan menghadapi mitranya di pelatnas, Jessy Rompies, yang diuntungkan oleh kemenangan Deria Nur Haliza atas Tria Rizky Amalia.

Tria yang kemarin bermain baik hingga mampu mengalahkan Lavinia, gagal mempertahankan staminanya, sehingga harus menerima kekalahan dari Deria dan gagal lolos ke semifinal.


Anda sedang membaca artikel tentang

Ayu Terlalu Tangguh

Dengan url

http://warmcupofblackcoffee.blogspot.com/2012/12/ayu-terlalu-tangguh.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Ayu Terlalu Tangguh

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Ayu Terlalu Tangguh

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger